Minggu, 17 Januari 2016

Ekstrak Daun Alpukat


Nama Produk: Ekstrak Daun Alpukat
Nama latin     :  Persea americana
Harga             : Rp. 530.000,-/ Kg

                       *harga dapat berubah sewaktu-waktu

Kandungan Ekstrak Daun Alpukat:
Polifenol, quersetin, dan gula alcohol

Manfaat Ekstrak Daun Alpukat untuk kesehatan:

Hipertensi
Daun alpukat mengandung Mineral, mangan dan seng yang Dapat meredakan tekanan darah tinggi dan dapat memantau denyut detak jantung dan menjaga fungsi saraf tetap terjaga Potasium atau Kalium Potasium (dikenal juga sebagai kalium) yang ada dalam alpukat dapat mengurangi depresi, mencegah pengendapan cairan dalam tubuh dan dapat menurunkan tekanan darah.Alpukat kaya akan mineral kalium, tapi rendah kandungan natriumnya. Perbandingan ini mendorong suasana basa di dalam tubuh kita.


Kencing manis (diabetes melitus)
Hasil penelitian uji aktivitas antidiabetes ekstrak etanol biji buah alpukat bentuk bulat dapat menurunkan kadar glukosa darah.

Lemak tak jenuh
Dalam alpukat ada lemak nabati yang tinggi yang tak jenuh. Lemak ini berguna untuk menurunkan kadar kolesterol darah (LDL), yang berarti dapat mencegah penyakit stroke, darah tinggi, kanker atau penyakit jantung. Lemak tak jenuh pada alpukat juga mudah dicerna tubuh sehingga dapat memberikan hasil maksimal pada tubuh. Lemak tak jenuh pada alpukat juga mengandung zat anti bakteri dan anti jamur

Asam oleat
Asam oleat merupakan antioksidan yang sangat kuat yang dapat menangkap radikal bebas dalam tubuh akibat polusi. Radikal bebas dalam tubuh akan menimbulkan berbagai macam keluhan kesehatan

Meredakan sindrom pra menstruasi
Vitamin ini berkhasiat untuk meredakan sidrom pra-haid atau pra-menstruasi (PMS) yang umumnya diderita wanita setiap bulan. Pada wanita dapat meredakan rasa nyeri pada saat menstruasi.

Zat besi dan tembaga
Dapat menambah darah. Zat besi dan tembaga yang terkandung di dalamnya membantu proses regenerasi darah merah dan mencegah anemia.

Menurunkan kolesterol jahat
Membantu menurunkan kadar “kolesterol jahat”atau LDL dan menaikkan “kolesterol baik” atau HDL, sehingga secara nyata menekan resiko stroke dan serangan jantung.


Daun alpukat juga digunakan untuk mengobati kencing batu, darah tinggi, sakit kepala, nyeri saraf, nyeri lambung, saluran napas membengkak dan menstruasi yang tidak teratur.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar